LUQMAN ROSYID

konten hebat di tempat yang tepat akan menang

luqman r

Banyak expert memiliki konten & aset digital yang hebat tapi tidak berikan dampak yang berarti. Saya membantu mereka menaruh konten & asetnya di posisi yang tepat untuk membangun audiens & mesin uang baru

Yuk, join di newsletter saya ‘Cash In Trash’

BANYAK KONTEN HEBAT TAPI KURANG BERGUNA KARENA SALAH TEMPAT

Dear: Expert, coach, konsultan, mentor, kursus kreator & influencer

Jika anda tidak tahu dimana harus menaruh konten hebat anda maka konten anda berpotensi ‘terbuang’ percuma atau sangat kecil sekali dampaknya.

Air mineral di minimarket harganya Rp 5.000 sedangkan di restoran fine dining harganya Rp 100.000 bahkan lebih..

See?… 

Air yang sama, di jual di tempat yang berbeda…

Hal yang sama juga berlaku untuk konten anda.

Kalau konten anda tidak berada di tempat yang tepat maka konten akan terabaikan, rendah nilainya, tak berikan dampak berarti baik untuk anda ataupun audiens anda

Duh… Sakit tapi tak berdarah

Padahal konten itu adalah kristalisasi dari pengetahuan, pengalaman dan expertise anda. 

Sayang, kalah sama postingan kucing lucu dan remaja joget gak jelas.

SAYA BISA BANTU...

Saya membantu expert untuk menempatkan konten & aset digitalnya di tempat yang tepat seperti halnya ‘menempatkan’ air mineral di restoran fine dining

Konten & aset anda akan menjadi semakin bernilai. Untuk membangun audiens baru, membuat mesin uang yang baru, bahkan peluang-peluang yang sebelumnya belum pernah terpikirkan oleh kebanyakan expert.

Yuk, join di newsletter saya ‘Cash In Trash’

Alasan #1 Kenapa Anda Harus Join Newsletter Saya:

Jika anda adalah coach, expert, konsultan, kursus kreator & influencer maka email newsletter saya bisa menjadi inspirasi buat anda semua untuk menempatkan konten hebat anda di tempat yang tepat.

Setiap ada studi kasus bagaimana saya menempatkan konten di tempat yang tepat entah itu berhasil, gagal, ataupun stuck akan saya share di newsletter ini. 

Tentu hal ini bisa menjadi inspirasi buat anda semua dalam mengeksekusi konten anda sendiri

Alasan #2 Kenapa Anda Harus Join Newsletter Saya:

Saya bekerja dengan para expert dalam waktu yang lama, saya tahu betul tantangan anda.

Dari 2021 saya menulis email untuk para expert di berbagai niche. Dari marketing, fitness, sales & bisnis, properti, dan lain-lain

Karena semua email terkirim atas nama expert (partner saya) maka email yang saya tulis harus sesuai dengan value mereka – atau brand, voice, personality atau apapun itulah terserah anda manggilnya apaan…

Untuk itulah saya lakukan riset secara mendalam ke calon partner sebelum menulis email untuk mereka.

Di tahap inilah, saya tahu masalah mereka…

  • Pusing mikirin postingan sosial media yang miskin engagement padahal kontennya hebat
  • Sulit menemukan ide segar untuk konten atau produk/kursus baru
  • Burn out. Merasa kehilangan visi misi bangun personal brand karena harus keep-up dengan algoritma, teknologi, dan minat audiens yang tiap saat berubah
  • Kesulitan monetisasi skill & expertise nya. Apalagi yang bersedia membayar program mereka yang harganya premium
  • Dan masih banyak lagi…(I Feel U)

Di newsletter ini saya tidak berbagi bagaimana membuat konten yang viral, yang hebat, atau yang menjual. Enggak.

Anda lebih tahu hal itu karena itu skill & expertise anda

Yang saya bagikan di newsletter ini adalah bagaimana menempatkan konten hebat anda di tempat yang tepat sehingga konten anda bisa MENANG.

Jika konten anda di tempat yang tepat, saya yakin hampir semua masalah diatas teratasi

Alasan #3 Kenapa Anda Harus Join Newsletter Saya:

Saya lebih aktif di newsletter dibanding sosial media.

Saya punya beberapa akun sosial media tapi jarang aktif disana. 

Saya gunakan sosial media seperlunya saja. Misal untuk riset audiens, menyapa teman, nge-like video kucing lucu, eh salah yah…

Tapi di newsletter, hampir tiap hari saya menyapa subscriber saya dan berbagi banyak informasi ‘daging’ yang tidak akan saya posting di sosial media.

Gak percaya?

Silahkan isi form cantik berwarna merah di bawah ini dan rasakan sendiri menu ‘daging’ nya

Salam Coach... Saya Luqman Rosyid

Saya membuat website ini karena saya capek dan kasihan lihat para expert struggle. Padahal mereka punya konten dan aset digital yang hebat. 

Saya tahu tantangan para expert ini karena saya bekerja dengan mereka dalam waktu yang cukup lama

Mulai dari merencanakan dan menulis email untuk mereka, brainstorming produk baru untuk mereka, sampai menghidupkan kembali konten & aset digital mereka sehingga bisa mendatangkan audiens baru, sumber income baru, hingga peluang-peluang baru.

Yah, Selama berpartner ini saya banyak belajar juga dari mereka. Dan pelajaran paling berharga yang saya dapat adalah:

“Konten Hebat Di Tempat Yang Tepat Akan Menang”

NEWSLETTER "CASH IN TRASH"

Konten yang biasa saja jika berada di tempat yang tepat punya nilai yang tinggi apalagi konten hebat anda. Join newsletter Cash In Trash dan dapatkan tip menempatkan konten di tempat yang tepat

Scroll to Top